Bimbingan yang dilaksanakan berupa workshop penyusunan dokumen perencanaan pembelajaran meliputi:
- Program Tahunan
- Program Semester
- Silabus
- RPP
- KKM
- Agenda Harian Guru
- Jadwal Tatap Muka
- Absensi Siswa
- Kalender Pendidikan
Dalam workshop tersebut akan menitikberatkan pada kemmapuan guru memanfaatan teknologi informasi dalam pembelajaran.